Welcome to Hot Tea Cup

Bella's Here!
Saya menuangkan semua apa yang ingin disampaikan seperti cerita, perasaan dan lain-lain.
Tujuan hidup yang lebih kuat dan masa-masa sekolah yang menyenangkan.
Please feel it and enjoy it!

Kamis, 26 April 2012

Mewarnai dengan Photoshop: Part II

Nah, nah! Setelah melihat Part I,

Mari kita mulai mewarnai! Jarang jarang kan, ada yang buat tortualnya.
Nah, masih tetap pakai model yang dulu.
digambar oleh makiri, nih!

Let's begin!

 1.
 
klik new layer untuk mengisi background menjadi putih. Perhatikan!


 2.
 Gunakan pen tool untuk mewarnai, sebelumnya, buat new layer warna dasar khusus untuk warna dasar di bawah layer sketchnya. atau layer "0"

3.
 zoom in ke wajah untuk pertama. Gunakan pen tool seperti tadi, dan mulailah membuat shape wajah. Ingat, kalau misalkan kamu tidak bisa menggunakan alt+del untuk tahap berikutnya, kamu bisa pilih warna dari awal, atau mengubah kotak kecil di kiri layer yang ditunjuk untuk merubah warna.

 4.
setelah selesai (titik awal bertemu titik ahir) menyambung menjadi seleksi, bukalah tab path, lalu  klik load path as selection. Dengan ini, kamu bisa mempermaiki path bila ada kesalahan.

5.
Kalau kalian tidak memilih warna dari awal, kalian bisa memilih dengan palet warna di samping kiri layer yang aktif. Wala! jadilah!

 6.
setelah sudah diwarnai semua, tibalah saatnya kita! mebuat bayangan! kita akan coba pencahayaannya dari kanan atas!
 7.
zoom in pada tempat yang ingin diberi bayangan! Ayo!  mulai!
pakai pen tool seperti tadi. sekarang, tumpuk 1 layer di atas layer warna dasar. sehingga warna bayangan tidak ditutupi warna dasar.

 8.
 nah, untuk memper-natural bayangan yang kaku, kita pakai brush tool. Pilih besarnya brush. Dan pakaikan di pinggir pinggir bayangan. akan terlihat natural loh!

 9.
semua sudah diberi bayangan! good job! Sekarang, mulai warnai bagian wajah!

 10.
warnai bibir seperti memakai lipstick agar kelihatan segar.
Warnai mata, kuncinya, tumpuk tumpuk warna dari warna terang ke gelap. dan beri cahata putih ke samping. Walla! jadilah!

 11.
Pakaikan cahaya yang lain. caranya, buat new layer di atas sketch dan ubah format dari Normal ke soft light agar menjadi seperti ini

 12.
 bila ingin save proyek untuk dilanjutkan kembali, Maka ubah formatnya menjadi PSD, dan bila ingin menjadi image yang utuh tanpa ada perubahan (sudah selesai), klik save as>ubah format ke JPEG.

Selesai! Walla! jadilah! hore! gampang kan? Ayo ikuti terus pelajaran membuat komik di sini!

See Ya!


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berikan saya kata di setiap anda membaca
Aku masih kecil, loh!

Dynamic Blinkie Text Generator at TextSpace.net